
HR Advisory
Tujuan Advisory:
Memberikan pendampingan saat internalisasi setiap program yang akan diimplementasikan.
BDP menyediakan layanan Advisory didukung oleh tenaga profesional yang kompeten dan memiliki pengalaman praktis di berbagai organisasi/perusahaan dalam mengelola bidang SDM.
BDP bekerja sama dengan perusahaan di setiap tahapan pelaksanaan program dengan sasaran:
- Menjamin transfer konsep dan program SDM sesuai dengan sasaran yang ditetapkan.
- Membantu monitoring untuk implementasi konsep dan program SDM yang dijalankan.
- Memastikan strategi kebijakan SDM dapat secara tepat sasaran dilaksanakan sesuai dengan jadwal yang ditetapkan.